Dibalik Kisah Tersimpan Hikmah

Tulisan-ku sebelumnya aku ajak kalian untuk merenungi apa yang telah saudara kita alami di negeri sana, dan kita sangat perihatin dengan semua itu, tapi kita tidak bisa berbuat banyak untuk membuktikan keperihatinan kita, iya kan... Oke laaah, sejenak kita lupakan dulu hal itu yang penting kita sudah berbuat semampu kita untuk menyatakan bela sungkawa untuk mereka.

Sekarang kita refreshing dulu yuk... Pernahkah kalian kehilangan sesuatu? kehilangan barang berharga, kehilangan pacar, atau apalah... yang pasti kita akan merasa kesal dengan apa yang telah kita miliki tiba-tiba hilang, bener nggak? Tapi ingat lho teman, dibalik semua apa yang telah kita alami, suka ataupun duka, di sana tersimpan kihmah! kalian percaya itu? harus percaya doonk, karena Tuhan memiliki banyak rencana... Mau bukti!!! Ok aku kasih bukti nie... Seseorang yang ngerasa kesal dengan nasib yang akhir-akhir ini selalu menimpa dia. Barang yang dia miliki sering-kali hilang entah kemana. Akhirnya dia memutuskan untuk lebih berhati-hati dalam sikap ataupu perbuatan. Kalian tau apa yang dia lakukan setelah banyak kejadian yang dia alami? Dia mengatakan "Yaa Tuhan... semoga dengan sandalku digembok kayak gini, kagak ilang-ilang lagi".
yaa mudah-mudahan begitu nak...
Dibalik Kisah Tersimpan Hikmah
Naah mulai sekarang... berhati-hatilah terhadap pencurian. Pencurian sudah sangat meraja rela... Siapa tau target berikutnya adalah sandal anda...
Pesan Bang Napi: Ingat... Kejahatan bukan karena ada niat pelakunya, tapi karena ada kesempatan. WASPADALAH... WASPADALAH... WASPADALAH...

{ 0 Comments... Views All / Send Comment! }

Post a Comment